4. Kesepian itu berbahaya.
Merasa kesepian dapat bersifat racun. Mereka yang terisolasi merasa kurang bahagia, kesehatannya cepat memburuk, fungsi otak memburuk cepat dan hidupnya pendek.
Waldinger mengingatkan kita untuk menyandarkan diri pada relasi, seperti kita bekerja sehari-hari karena hidup kita bergantung padanya.
Ia menyarankan agar kita menjaga hubungan baik dengan teman, keluarga serta orang-orang penting lainnya tak peduli betapa sulitnya itu.
Pasalnya, relasi itu sulit dan kompleks tetapi bikin hidup jadi panjang.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Terungkap, Rahasia Bahagia dan Sehat dari Universitas Harvard"