Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

HAIM Ajak Penggemarnya Buat Tebak Nama Album Terbarunya, Apa Ya?

HAI Internship - Senin, 02 Maret 2020 | 20:30
HAIM
twitter.com/HAIMtheband

HAIM

HAI-Online.com - Band kakak-beradik asal Los Angeles, HAIM,ajak penggemarnya buat tebak nama albumnya di Instagram.

Usai rilis single yang berjudul 'Summer Girl' tahun lalu, tahun ini dilanjutkan dengan 'Now I'm In It' dan 'Hallelujah.

HAIM yang beranggotakan Este, Danielle dan Alana ini juga nge-tease sesuatu ke Twitter, mereka nge-post lagi makan hotdog sambil juga menggunakan kaos bertuliskan "WIMPIII".

Nggak cuma ngajak nebak nama albumnya, HAIM juga bilang bagi yang benar menjawabnya akan mendapatkan hadiah.

Baca Juga: Green Day Tunda Tur di Asia Gara-gara Wabah Virus Corona

Kayak yang ada dipostInstagram HAIM, mereka nge-postfoto Danielle yang makekaosbertuliskan "WIMPIII", mereka nanya " Apa nama album ke-3 kita? Pemenangnya bakal dapet baju ini, jawabannya ada di esok hari. p.s kalo kalian buat kita ketawa, kalian juga bakal dapetin kaos!."

Nah kira-kira apa WIMPIII itu nama album terbarunya, atau bukan ya?

(*)

Penulis: Syaharani Putri Allya

Source :Hypebeast.com

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x