Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Simak, Ini 5 Fakta Tersembunyi Stan Lee yang Jarang Diketahui

Hai School Crew - Selasa, 13 November 2018 | 20:14
Stan Lee

Stan Lee

HAI-ONLINE.COM - Pasti kalian nggak asing lagi dengan wajahnya yang sering muncul sebagai cameo di berbagai film garapan Marvel Studios.

Dia adalah Kakek Stan Lee, yang meninggal di usia 95 tahun pada Selasa (13/11).

Kakek berparas unik ini adalah penulis komik Marvel yang melahirkan banyak tokoh superhero untuk menghibur kita.

Yuk kenalan dengan Stan Lee lewat mengetahui fakta-fakta yang jarang kalian ketahui.

Baca Juga : Selain Marvel, Stan Lee Ternyata Pernah Bikin Komik Justice League

Pernah Jadi Tentara

Stan Lee
twitter.com/KirkHammett

Stan Lee

Siapa bilang kalau kakek satu ini tidak bisa jadi superhero di dunia nyata?

Buktinya dia pernah jadi jagoan dengan bergabung angkatan darat Amerika Serikat.

Dia ditempatkan di korps sinyal, sebuah korps yang memperbaiki saluran komunikasi.

Nggak hanya memperbaiki kabel telegraf aja, dia juga menulis buku panduan dan membuat slogan untuk tentara saat perang dunia II

Masa Mudanya Serabutan

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x