Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

4 Fitur Unggulan Xiaomi Ini Jarang Digunakan Padahal Berguna Banget

Dio Firdaus - Senin, 29 Oktober 2018 | 18:30
Xiaomi
Smartpix

Xiaomi

Hai-online.com- Kalau denger kata Xiaomi, pastinya sudah nggak asing lagi di telinga. Pasalnya, brand smartphone asal China ini sukses banget menarik perhatian warga Indonesia.

Selain harganya yang murah, Xiaomi pun dikenal memiliki user interface yang memiliki banyak fitur, namanya MIUI.

Sejauh ini Xiaomi memang terus memberikan fitur-fitur sederhana namun sangat berguna untuk mempermudah para penggunannya untuk mengoperasikan ponsel Xiaomi.

Tapi, dari sekian banyak fitur yang banyak itu. Ada beberapa fitur yang sebenernya menarik dan berguna tapi jarang bahkan hampir nggak pernah digunakan penggunannya.

Penasaran apa aja fitur itu? Langsung aja nih Hai jabarin satu per satu.

Baca Juga : Bangga, Senyawa Jadi Kontributor Musik di Game 'Red Dead Redemption 2'

Pindahkan beberapa aplikasi

Ingin menjaga layar utama ponsel kamu terorganisir? Nah, kamu dapat melakukannya dengan lebih mudah dengan fitur tersembunyi MIUI ini.

Fitur ini akan memungkinkan kamu memilih dan memindahkan banyak aplikasi sekaligus.

Yang perlu kamu lakukan adalah tekan lama tombol aplikasi baru-baru ini> pilih beberapa aplikasi > sekarang ketuk dan seret salah satu aplikasi yang dipilih dan semua aplikasi yang dipilih akan bergerak bersama.

Luncurkan kamera dengan gesture

Halaman Selanjutnya

Xiaomi Pocophone

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x