Follow Us

Piala Asia Resmi Pakai VAR, Begini Cara Kerjanya Teknologinya

Bayu Galih Permana - Kamis, 27 September 2018 | 20:00
Trofi Piala Asia dipamerkan saat pengundian fase grup Piala Asia 2019 di Hotel Armani, Burj Khalifa, Dubai, Jumat (4/5/2018).
AFC

Trofi Piala Asia dipamerkan saat pengundian fase grup Piala Asia 2019 di Hotel Armani, Burj Khalifa, Dubai, Jumat (4/5/2018).

Tanda dari wasit ketika mendapat bantuan dari VAR
mykhel.com

Tanda dari wasit ketika mendapat bantuan dari VAR

Wasit pun memiliki hak untuk memberhentikan sementara jalannya sebuah pertandingan ketika sedang berkomunikasi dengan tim VAR dan akan memberikan tanda apabila dirinya dan VAR akan melakukan review ulang sebuah kejadian yang merugikan salah satu tim yang sedang bertanding.

Biasanya mereka akan langsung menuju ke tempat khusus di pinggir lapangan dan menonton video yang dikirim VAR untuk menentukan sebuah keputusan.

Terpantau FIFA

Salah satu anggota dari FIFA akses khusus untuk mengontrol output video yang dikirimkan kepada wasit, serta mendengarkan semua komunikasi yang terjadi antara tim VAR dengan wasit yang memimpin jalannya pertandingan yang sedang berlangsung.

Output Video VAR

VAR
Fifa.com

VAR

Video yang ditampilkan VAR dalam layar akan terbagi menjadi tiga bagian kotak di dalamnya.

Kotak terbesar akan menunjukkan replay kejadian yang menjadi sorotan dalam jarak dekat, kotak kecil bagian atas akan berisi video yang memastikan wasit menerima sinyal dari tim VAR, dan kotak kecil di bawah akan menyorot pada tempat pelatih berada serta akan berubah langsung menjadi kondisi dalam ruangan tim VAR berada ketika wasit menerima sinyal yang diberikan.

Selain melalui tempat khusus di pinggir lapangan, hasil dari kerja tim VAR ini juga akan ditampilkan dalam layar besar yang ada di dalam stadion dan berisi penjelasan tentang keputusan yang diambil serta replay video untuk memperjelas keputusan VAR.

CEK JUGA:7 Wonderkid yang Bakal Jadi Pusat Perhatian di Piala Duni 2018

Nah itu dia sob cara kerja penjelasan lebih dalam mengenai cara kerja VAR yang ikut membantu kinerja wasit di Piala Dunia 2018.

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest