Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

5 Hal Ini Harus Kamu Perhatikan Sebelum Memilih Kuliah Di Luar Kota

Alvin Bahar - Kamis, 30 November 2017 | 04:00
Gue Bisa Survive Kuliah Kok
Alvin Bahar

Gue Bisa Survive Kuliah Kok

Buka rekening tabungan dan kartu ATM!

ATM 20000
Biasanya calon mahasiswa belum punya rekening tabungan dan kartu ATM. Jadi ketika kamu memutuskan untuk berkuliah di luar kota, berarti kamu juga sudah harus mau membuka rekening tabungan di bank dan membuat kartu ATM.

Hal ini perlu kamu lakukan untuk memudahkan menerima transfer uang dari orang tua. Kartu ATM juga membantu kamu untuk menyimpan uang dengan aman. Jadi, nggak perlu menyimpan banyak uang di kamar kost!

Rencanakan biaya hidup selama di kota orang Biaya hidup seorang mahasiswa nggaklah sedikit, apalagi biaya hidup mahasiswa yang harus tinggal sendiri dan jauh dari orang tua. Maka dari itu, sebaiknya rencanakan biaya hidup dari jauh hari dan perhitungkan lagi secara matang.

Kamu juga harus bisa membedakan mana biaya untuk perkuliahan, mana biaya untuk kebutuhan pokok, dan mana biaya untuk having fun. Ketiga hal ini harus ada dalam list pengeluaran. Kalo perlu, buatlah daftar prioritas pengeluaran apa yang harus didahulukan.

Penulis: Bida Yunita

Mahasiswa Universitas Mercu Buana

Mahasiswa atau anak SMA dan ingin tulisannya ditayangkan di HAI? Kirimkan artikel kamu ke redaksi.hai[at]gmail.com! Tulisan yang layak dimuat akan tayang di situs HAI-Online.com.

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x