Follow Us

Studi Lazada Ungkap 3 Skills yang Harus Dimiliki Talenta Muda untuk Hadapi Ekonomi Digital

Al Sobry - Kamis, 03 Maret 2022 | 13:10
Pesert panel paparan Studi Lazada 2021
Sobry/HAI

Pesert panel paparan Studi Lazada 2021

HAI-Online.com - Indonesia perlu mencetak talenta digital demi menghadapi bonus demografi pada 2030.

Menurut prediksi, saat itulah, jumlah penduduk dengan kelompok usia produktif mencapai 64 persen.

Kelompok ini yang menurut studi Lazada Indonesia dan YCP Solidiance, konsultan manajemen di Asia bakal menjadi penopang utama dalam pertumbuhan ekonomi digital Indonesia.

Temuan ini juga konsisten dengan laporan dari Google, Bain dan Temasek (2021) yang memperkirakan bahwa ekonomi digital Indonesia bakal terus tumbuh pesat dengan mencapai nilai USD146 miliar di tahun 2025 kelak.

Baca Juga: Raih Gelar Band Terbaik di Dunia Pada BandLab NME Awards 2022, Ini Dia 5 Alasan Lain Kenapa Kalian Wajib Dengerin Fontaines D.C

Sayangnya, menurut Executive Director Lazada Indonesia Ferry Kusnowo, jumlah penduduk usia produktif itu belum cepat mengadaptasi perubahan dan menguasai keterampilan pendukung untuk berkompetisi di dunia digital.

"Untuk itu, pemberdayaan talenta di ekosistem digital Indonesia menjadi salah bentuk komitmen berkelanjutan Lazada. Dimana dalam studi Lazada 2021 ini akan menjadi pengingat dan pendorong bagi seluruh pemangku kepentingan, baik sektor publik maupun swasta, untuk berkolaborasi dan bergerak bersama demi pengembangan ekonomi digital kita," katanya dalam acara paparan studi yang digelar virtual pada Rabu (2/3/2022) kemarin.

Mengajak lebih banyak lagi pihak termasuk anak muda, untuk tetap relevan dengan perubahan dan dinamika yang ada di industri digital, studi Lazada pun mengidentifikasi tiga kategori keterampilan utama yang harus dikuasai talenta muda Indonesia untuk bisa menghadapi tantangan.

Pasalnya, bukan cuma untuk nanti, namun saat ini pun sudah ada lebih dari 3,7 juta lapangan kerja baru yang diperkirakan bakal tercipta dalam ekonomi digital Indonesia.

Baca Juga: Siapkan Kuota 50 Ribu Mahasiswa untuk Magang, Blibli Diganjar Best Mentoring Partner

Berikut adalah tiga keterampilan yang harus dimiliki talenta muda kita dalam menghadapi ekonomi digital yang berkembang:

1. Keterampilan Sosial (Social Skills)

Editor : Al Sobry

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest