Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Trending 5 Tokoh Dunia yang Kepergiannya Banyak Dicari di Google Selama 2020

Annisa Putri Salsabila - Sabtu, 12 Desember 2020 | 13:00
Sebuah gambar dipasang untuk mengenang legenda bola basket dari klub Los Angeles Lakers, Kobe Bryant.
(EPA-EFE/ADAM S DAVIS)

Sebuah gambar dipasang untuk mengenang legenda bola basket dari klub Los Angeles Lakers, Kobe Bryant.

2. Naya Rivera

Filepic Bintang serial Glee, Naya Rivera

Filepic Bintang serial Glee, Naya Rivera

Bintang serial TV "Glee", Naya Rivera (33) ditemukan tewas pada Senin (13/7/2020) di Danau Piru, Ventura, California, Amerika Serikat (AS).

Menurut penyelidikan, Rivera ditemukan tewas tenggelam. Dikutip dari Kompas.com (15/7/2020), diketahui berdasarkan penyelidikan yang diungkap tim investigasi, Naya Rivera berenang bersama putranya yang masih berusia 4 tahun di Danau Piru.

Baca Juga: Mau Jadi Kaya?Jangan Jadi Karyawan! Ini 5 Tips Bisnis yang Cuan!Putra Naya Rivera, Josey Hollis Dorsey, ditemukan sedang tertidur sendirian dengan jaket pelampung terpasang di tubuhnya. Rivera dan putranya, Josey, memang telah mendapat izin berenang di bagian danau di mana kapal mereka berada.

Namun, Naya Rivera nggak pake jaket pelampungnya. Pihak otoritas kemudian meyakini bahwa Rivera tenggelam secara nggak sengaja dan tubuhnya kemungkinan besar terperangkap dalam vegetasi bawah danau selama beberapa hari sebelum mengapung ke atas.

Para penyelam sudah mencari dengan saksama di semua area dan akhirnya menemukan jasad Rivera di antara semak-semak yang tumbuh di daerah itu dan baru-baru ini kering yang kemungkinan membuat jasad Rivera tersembunyi di dalam air yang keruh.

3. Chadwick Boseman

Chadwick Boseman dalam film 21 Bridges

Chadwick Boseman dalam film 21 Bridges

Dikutip dari Kompas.com (03/09/2020), pemeran raja Wakanda, T'Challa di film Black Panther II, Chadwick Boseman meninggal dunia pada 28 Agustus 2020.

Boseman diketahui meninggal akibat penyakit kanker usus yang dideritanya. Meskipun tengah berjuang melawan penyakit, dirinya nggak ngasih tahu pihak Marvel terkait kanker usus yang diidapnya supaya nggak mengganggu proses pengambilan gambar film Black Panter yang akan dirilis 2022 mendatang.Dengan meninggalnya Boseman, membuat namanya banyak dicari di google dari wilayah Trinidad dan Tobago, Zambia, Jamaika, Uganda, dan AS.

DiberitakanKompas.com(11/12/2020), dengan kepergian Boseman tidak menjadikan pihak pembuat film, Marvel mencari pengganti untuk peran T'Challa karena sudah dianggap ikonik.

Bahkan, Marvel justru mengeksplorasi lebih banyak mengenai dunia Wakanda dan memperkenalkan karakter-karakter dari film pertama.

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x