Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

10 Cara Menghilangkan Overthinking ke Pacar Agar Hubungan Adem Ayem

Al Sobry - Rabu, 28 Juni 2023 | 14:38
overthinking

overthinking

Nggak perlu lama-lama, kamu bisa meluangkan waktu minimal 10 menit sehari dengan duduk diam di tempat yang tenang, bebas dari gangguan.

Buat orang yang belum pernah melakukan meditasi, kamu bisa memakai aplikasi Calm atau Headspace, kalo sudah terbiasa tanpa alat apapun kamu bisa meditasi di mana saja kapan pun.

8. Jauhkan Ponsel Sebentar Aja

Kamu punya pikiran berlebihan mungkin dikarenakan tergantung pada ponsel, dimana setiap menit menatap layar pada ponsel sambil berharap pasangan segera memberikan kabar terbarunya.

Yuk coba, jauhkan sebentar ponsel dari pandangan, dan mulailah mengobrol dengan orang di sekitar untuk mengalihkan pikiran dan rasa khawatir yang berlebihan.

9. Sesekali "me time"

Nggak bisa dipungkiri, jika menghabiskan waktu berdua dengan pasangan ini memang menjadi hal yang sangat menyenangkan, namun hubungan ini bisa jadi bom waktu kalo kamu selalu menghabiskan waktu luang bersama pasangan guna memantaunya terus-terusan.

Alokasikan waktu minimal sehari dalam seminggu untuk memanjakan diri sendiri, perlu diingat jika identitas kamu ini mencakup aspek kehidupan pribadi yang tidak selalu melibatkan pasangan. Ada beberapa kegiatan yang bisa kamu lakukan untuk "me time" tanpa pasangan.

Beberapa kegiatan tersebut diantaranya yakni seperti menonton film favorit yang sudah dimiliki tapi belum sempat di tonton, bermain game, maraton serial drama atau anime kesukaan, menulis artikel/cerita, berolahraga, dan masih banyak lagi, ataunsekedar keluar ngopi di tempat nongkrong.

Tapi baiknya hal ini dilakukan kalo kamu sudah betul-betul bosan dan saat melakukan "me time" harus ingat kembali pada siapa ya.

Baca Juga:Kalau Sudah Rasakan 4 Tanda Ini, Artinya Lo Harus Cari Pacar Lagi!

10. Cari Tahu Penyebab Overthinking

Imi yang paling penting disadari, lakukan refleksi diri guna mengenali lebih dalam diri sendiri, serta mencari tahu apa penyebab kerisauan yang sering muncul ketika memikirkan pasangan.

Masalah ini tidak akan bisa diatasi kalo kamu belum pintar menemukan penyebabnya. Coba tulis apa yang kamu pikirkan pada saat rasa khawatir itu datang, refleksikan isu yang telah kamu catat tadi.

Dari sana kamu yang paling kenal siapa kamu sebenarnya dan bagaimana cara kamu bangkit dari pikiran negatif itu. Selamat mencoba. (*)

Halaman Selanjutnya

Editor : Hai





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x