3. Heath LedgerMendiang Heath Ledger kabarnya menjadi salah satu kandidat favorit sutradara Christopher Nolan untuk memerankan Batman dan berpeluang menggeser Christian Bale di sekuel 'The Dark Knight'.
Namun, Ledger sendiri dikabarkan menolak tawaran tersebut dan justru lebih tertarik kepada peran antagonis di film tersebut yakni The Joker.
Dan seperti diketahui, Ledger berhasil menyuguhkan karakter Joker paling fenomenal dalam sejarah versi layar lebar Batman dan memperoleh academy award berkat akting briliannya tersebut.
4. Johnny DeppJohnny Depp sempat menjadi opsi pemeran Batman dambaan para fans di film Batman era sutradara Tim Burton.
Ekspektasi para fans semakin diperkuat denganchemistry yang telah terbangun antaraDepp dan Tim Burton lewat sejumlah film terdahulunya.
Namun, harapan Depp sebagai Batman nggak pernahterwujudbahkan selepas 'Batman Begins', dan setelahnya para fans masih ngotot agar Warner Bros. mengikutsertakan Depp dalam film Batman setidaknya sebagai tokoh antagonis The Riddler. 5. Pierce BrosnanPesona flamboyan dan heroik seorang Pierce Brosnan di sejumlah film James Bond mungkin telah menjadikannya salah satu kandidat tepat untuk memerankan Batman di era Tim Burton.
Namun, hal ini nyatanya nggak pernah terwujud lantaran beragam pertimbangan dari Tim Burton untuk memilih aktor lain selain Brosnan sebagai pemeranBatman.