Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Yang Penakut Jauh-Jauh Dulu, Ini 7 Film Horror Tayang 2020 yang Wajib Ditunggu

Dio Firdaus - Jumat, 10 Januari 2020 | 17:00
Last Night in Soho
foto : tribunnews

Last Night in Soho

HAI-ONLINE.COM- 2019 bukan satu-satunya tahun dengan banyak film bagus, sob. Tahun ini juga banyak loh.

Ada banyak film blockbuster, aksi, drama sampai horror yang paling mengerikan sekalipun akan tayang di tahun ini.

Tapi diantara semua genre film, paling asik kalau daftarin film horror sob. Karena lebih menantang gimanaaaa gitu. hehehe.

Penasaran apa aja film horror yang bakal rilis di tahun ini? Udah siap nungguin ditakut-takutin belum nih? Kalau udah. Langsung aja simak!

The Grudge

Poster Film The Grudge

Poster Film The Grudge

Film The Grudge bercerita tentang seorang single mother yang juga berprofesi sebagai detektif bernama Muldoon yang juga bergabung dalam penyelidikan kasus pembunuhan di sebuah rumah.

Konon rumah tersebut nggak biasa, pasalnya ada hantu pendendam yang telah mengutuk rumah tersebut.

Yang lebih mengerikannya nih sob, siapapun yang berani datang ke rumah tersebut sama saja seperti mengantarkan nyawa kepada sang hantu.

Film The Grude telah tayang dibioskop sejak 31 Desember 2019 dan akan menghiasi jagat bioskop hingga awal tahun 2020!

The Turning

Halaman Selanjutnya

The Turning

Source : cewekbanget.grid.id

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x