Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cowok Malaysia Ini Tempuh 25.000 Km Selama 3 Bulan untuk Ketemu Pacarnya di Jerman

Ricky Nugraha - Senin, 25 November 2019 | 08:16
Hadri yang bertemu pacarnya setelah tempuh 25.000 km selama 3 bulan menuju Jerman
Facebook/Toyota Collection

Hadri yang bertemu pacarnya setelah tempuh 25.000 km selama 3 bulan menuju Jerman

Namun di Rusia, ia mengalami sedikit masalah visa danmembuatnyatertahan di sanalebih lama karena sistem yang berbeda.

Mereka kemudian mengambil jalan memutar kecil ke Kazakhstan untuk menyelesaikan masalah dalam 43 jam.Sejak saat itu, perjalanan ke Nürburgring berjalan mulus!

Pada 30 Oktober, Hadri akhirnya mencapai Jerman dan bertemu kembali dengan tunangannya itu.Mereka lalumereka pergi ke Belgia dan Prancis.

Baca Juga: Terobos Kebakaran, Wanita Ini Dibanjiri Pujian karena Pertaruhkan Nyawa untuk Selamatkan Koala

Hadrimemutuskan bahwa setelah ini ia akan meninggalkan mobil Toyota AE86 itu dengan seorang teman di Belanda dan kemudian mereka akan terbang kembali ke Malaysia.

Merekaberencana untuk melanjutkan perjalanan Eropa mereka pada bulan April dan mungkinakan berkendara kembali ke Malaysia.

Meskirencana itu masih belum pasti,mereka mengatakan bahwa merekaakan melakukan sesuatu yang lain.

Source : World of Buzz

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x