
Ibunda Irza Laila Nur Trisna tak kuasa meneteskan air mata ketika menghadiri acara wisuda sang anak.
Sebelumnya, Irza dinyatakan tewassetelah tertabraktruk kontainer di Kecamatan Mojosongo, Boyolali pada Kamis (25/7) pagi, di mana pada hari itu dia hendak berangkat ke kampus untuk menjalani ujian skripsi. (*)