Follow Us

Ini Pencetus Golput Pertama Kali, Datang ke TPS dan Mencoblos Bagian Putihnya!

Al Sobry - Rabu, 17 April 2019 | 11:57
Ini Pencetus Golput Pertama Kali, Datang ke TPS dan Mencoblos Bagian Putihnya!
Arsip

Ini Pencetus Golput Pertama Kali, Datang ke TPS dan Mencoblos Bagian Putihnya!

Militer dikerahkan untuk memaksa masyarakat agar mencoblos saat pemilu tiba. Secara khusus, mereka menjadi alat pemerintah untuk memastikan agar golongan tertentu menang, waktu itu sih zamannya kemenangan Golkar.

Nah, Arief Budiman yang kini menjadi Guru Besar di Universitas Melbourne, Australia, pada saat itu mengajak aktivis mahasiswa untuk melawan dengan cara memprotes pemilu melalui cara “putih”.

Baca Juga : 5 Kumpulan Meme Pemilu 2019 yang Kocak, Dijamin Bikin Kamu Ngakak!

Oh iya meski gerakan ini idenya datang dari Arief Budiman, namun istilah golput yang terkenal itu justeru dicetuskan oleh Imam Waluyo, temannya sendiri.

Maksud dari istilah putih digunakan karena gerakan ini adalah menganjurkan agar mencoblos di bagian putih surat suara alias di luar gambar parpol.

Alhasil mereka datang ke TPS karena alasan agar tidak ditandai aparat. Nah, pada zaman itu, nggak banyak lho masyarakat yang berani untuk tinggal di rumah dan nggak mewarnai jari di kelingkingnya.

Kalo sekarang motivasi kamu datang ke TPS apa? Komen dong, memilih pemimpin bangsa atau untuk dapet diskonan aja? (*)

Editor : Al Sobry

Baca Lainnya

Latest