Follow Us

Mau Nonton Final Piala President eSport 2019 di GBK? Ini Segala Info Yang Perlu lo Tau

Dio Firdaus - Selasa, 26 Maret 2019 | 21:45
Piala Presiden eSport 2019
Piala Presiden eSport 2019

Piala Presiden eSport 2019

Panggung yang terinspirasi dengan The International DotA 2

Ingin menjadi perhelatan eSport termegah di Indonesia, Giring pun mengaku mengambil inspirasi dari The International (turnamen tingkat dunia DotA 2), yang di mana megah banget, sob.

Nantinya akan dua stage, main stage dan game pod.

Gambaran main stage Piala Presiden eSport
HAI

Gambaran main stage Piala Presiden eSport

Main stage adalah tempat di mana seluruh pertandingan di tayangkan dan akan menjadi tempat penyerahan pengharagaan kemenangan.

Gambaran game pod
HAI

Gambaran game pod

Sedangkan game pod adalah ruangan kedap suara tempat kedua tim bertarung. Seperti ini nih wujudnya. Mirip banget kayak pertandingan kelas dunia kan?

Nggak cuma game aja, tapi ada penampilan musiknya juga

Guest Star

Guest Star

Yang namanya sebuah acara, nggak seru kalo nggak ada penampilan musiknya. Nah untuk mengisi pertandingan final ini, Wizzy Williana, JKT 48 dan Vidi Aldiano akan tampil dan menyanyikan lagu mereka.

Pertandingan eksibisi yang...

Pertandingan eksebisi bareng guest star
HAI

Pertandingan eksebisi bareng guest star

Editor : Rizki Ramadan

Latest