Follow Us

Keren di Mata Cewek itu Menjadi yang Bukan Tipenya, Kok Gitu?

Al Sobry - Kamis, 14 Maret 2019 | 17:00
Keren di Mata Cewek itu Menjadi yang Bukan Tipenya, Kok Gitu?

Keren di Mata Cewek itu Menjadi yang Bukan Tipenya, Kok Gitu?

Jadinya kamu nggak perlu repot-repot banget sih, mengejar-ngejar atensi cewek sampai segitunya.

Emang, sebagian cowok pilih memahat perutnya sampai kotak-kotak, sebagian lagi mengumpulkan uang yang banyak biar bisa memikat, yang lain usaha keras banget nih menyemprotkan parfumnya sampai ke ketiak, duh nanti dulu!

Baca Juga : Remaja Bertanya Sex: Kapan Penis Mulai Tumbuh dan Berhenti Membesar!

Kamu cuma perlu tahu, ada lho senyawa kimia yang keluar dari tubuh kita yang secara ajaib bisa menarik perhatian lawan jenis. Kuy, bikin cewek mendekat dengan 3 hal ini!

Setetes Androstadienone!

Sengaja HAI kasih sub judul yang aneh sedikit, biar kalian nggak cuek sama sesuatu yang sebenarnya dekat dengan kita, guys!

Yap, senyawa unik dengan lambang kimia C19H26O ini ternyata bagian dari senyawa feromon, di dalamnya ada Androstadienone, Androstenol dan Androstenone.

Nah, yang paling bikin cowok terlihat seksi dan atraktif di mata cewek adalah kalo zat androstadienone mereka keluar dari tubuh. Zat ini merupakan parfum alami cowok yang harganya super mahal, nggak ternilai deh!

Menurut penelitian dari University of California, Berkeley cara terbaik mengeluarkan zat kimia tersebut adalah dengan cara berkeringat.

Habis Pomedan Rambut Berminyak, Coba Tambahin Sejumput Garam di Sampo Deh!
@zinchenko_dima

Habis Pomedan Rambut Berminyak, Coba Tambahin Sejumput Garam di Sampo Deh!

Baca Juga : Viral Kejadian Eating Disorders, Seorang Gadis Makan Sabun Mandi, Ini Bahayanya!

Pernyataan ini emang tricky, pasalnya nggak sedikit cowok yang menafsirkan untuk langsung mencari kegiatan yang bisa mengeluarkan keringat banyak_bahkan di depan cewek-cewek incaran mereka, tanpa memikirkan efek sampingnya.

Editor : Al Sobry

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest