HAI-online.com - Musisi pake nama panggung atau nama pendek itu udah hal yang biasa. Biasanya sih nama ini dipakai biar lebih menarik dan akrab ditelinga para pendengarnya. Tapi yang mungkin jadi misteri, siapa sih sebenernya nama asli atau nama lengkap mereka?
Nah, daripada penasaran, kita kasih beberapa nama panggung musisi Indonesia dan nama lengkapnya. Simak nih!
Baca Juga : Kumpulan foto Freddie Mercury Bersama Kucing-kucing Kesayangannya
Arian13 - Arian Arifin
Pentolan Seringai ini selain aktif di dunia musik, juga merupakan seorang ilustrator. Kebanyakan artwork Seringai, baik untuk merchandise maupun cover album, ia sendiri yang mengerjakan. Selain itu, ia juga bisnis clothing dan restoran di bawah nama Lawless.
Chrisye - Chrismansyah Rahadi
Pada akhir dasawarsa 1960-an, Chrisye pernahmenjadi anggota band Sabda Nada (yang kemudian hari berganti nama menjadi Gipsy).Kemudian ditahun 1976, ia bekerja sama dengan Gipsy danGuruh Soekarnoputrauntuk merekam album indieGuruh Gipsy.
Dikenal untuk vokalnya yang halus dan gaya panggung yang kaku, Chrisye dianggap salah satu penyanyi Indonesia legendaris.
Baca Juga : Begini Aksi Rekti The SIGIT Saat Jadi 'Tukang Copet' 2003 Lalu
Coki 'NTRL' -Christopher Bollemeyer