Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Nostalgia! 10 Game Ini Sudah Berusia 20 Tahun, Ada yang Pernah Mainin?

Fadli Adzani - Selasa, 05 Februari 2019 | 12:00
CTR 1999
Youtube

CTR 1999

HAI-ONLINE.COM -Sebelum konsol dan PCgamingcanggih dirilis, bukan berarti anak-anak muda pada era '90-an nggak bisa bersenang-senang denganvideo game.

Walau mainnya nggak bisaonlinebarengplayerdari negara lain, mereka tetap bisamultiplayer atau Local Area Network (LAN)dengan teman-teman yang main ke rumah atau keluarganya, kok!

Dulu, game-nya seru-seru. Bahkan, ceritanya juga menarik untuk dibahas. Nggak hanyagameplay-nya aja yang asik dimainkan, tapi kita seakan menonton film juga karena alur ceritanya seru!

Baca Juga : Ini Isi Blogspot Anak SMK yang Jadi Landasan Akademik RUU Permusikan

Untuk lebih mengenang masa kecil, 10 game di bawah ini merupakan game yang dirilis pada tahun 1999 yang kini sudah terhitung 20 tahun yang lalu, ada yang pernah mainin?

1. Silent Hill (31 Januari 1999)

Silent Hill
Gamespot

Silent Hill

Silent Hill adalah seri permainan video horor yang dibuat oleh Keiichiro Toyama, dikembangkan dan diterbitkan oleh Konami, dan diterbitkan oleh anak perusahaannya Konami Digital Entertainment.

Empat video game pertama dalam seri ini, Silent Hill, 2, 3 dan 4: The Room, dikembangkan oleh grup internal bernama Team Silent, staf pengembangan di bekas anak perusahaan Konami, Konami Computer Entertainment Tokyo.

2.Final Fantasy VIII (11 Februari 1999)

Final Fantasy VIII
Gamespot

Final Fantasy VIII

Source : GridGames

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x