HAI-ONLINE.COM-Bangunan-bangunan bersejarah memiliki kesan yang kuno dan rapuh sehingga membuat orang zaman sekarang jarang mengunjungi tempat-tempat tersebut.
Seiring berjalannya waktu, untuk meningkatkan antusiasme masyarakat untuk datang kembali ke bangunan-bangunan bersejarah tersebut, pihak pengelola melakukan renovasi besar-besaran.
Wah, kira-kira seperti apa ya hasilnya?
CEK JUGA:7 Bangunan Dengan Desain Yang Nyeleneh. Arsiteknya Iseng Banget!
Langsung aja deh HAI bagiin buat kalian 7 hasil renovasi bangunan-bangunan bersejarah yang tersebar di seluruh dunia.
1. Domus Aurea Octagonal Court di Roma, Italia
2. Basilica of Maxentius di Roma, Italia
BACA JUGA:5 Fakta Tentang Masa Remaja Tom Delonge. Antara Skate, Musik, dan Kerja Jadi Kuli Bangunan.
3. Lower Terrace di Masada, Israel