Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

10 Pesepakbola Dengan Nilai Transfer Termahal Di Chinese Super League

Rizki Ramadan - Rabu, 09 Agustus 2017 | 03:19
Pemain Sepak Bola dengan Nilai Tranfer Tertinggi di Liga China
Rizki Ramadan

Pemain Sepak Bola dengan Nilai Tranfer Tertinggi di Liga China

Divisi utama liga China adalah liga yang sedang naik daun hari ini. Apalagi dengan sejumlah pemain besar ikut gabung di Chinese Super League berseliweran di bursa tranfer.

Contohnya, Carlos Tevez yang baru-baru ini bergabung ke Shanghai Shenhua yang sebelumnya main di tim asalnya di Argentina, Boca Juniors.

Yang paling heboh, sih, Oscar. Ia pindah dari Chelsea ke Shanghai SIPG dengan harga 51 juta pounds. Dengan nilai tranfer segitu, ia menjadi pemain paling mahal yang dibeli klub China saat ini.

HAI mengumpulkan 10 transfer paling tinggi di China Super League. Simak!

10. Ricardo Goulart

Klub Asal: Cruzeiro

Klub Tujuan: Guangzhoue Evergrande

Nilai Transfer: £ 12,7 juta

Pemain asal Brazil kelahiran 1992 posisi gelandang serang ini memulai kariernya di klub Brazil, Santo Andre pada 2008. Sebelum dibeli oleh Guangzhou Evergrande ia bermain dua musim di klub Serie A, Cruzeiro.

9. Graziano Pelle

Halaman Selanjutnya

Klub asal: Southampton
123...6

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x