Jennfier Lawrence, muda, cantik dan berbakat, setuju?
Mungkin awalnya ia nggak pernah berniat atau bermimpi dapat penghargaan dalam ajang film bergengsi, Oscar. Toh, dia sudah ngetop lewat X-Men: First Class dan Hunger Games. Tapi semuanya berubah saat ia membintangi Silver Linings Playbook.
Simak perjalanan karir Jennifer Lawrence di kancah Hollywood dan lima fakta dirinya yang membuat kalian makin kagum di Hai edisi Tribute To Indonesian Movie, terbit Senin, 25 Maret 2013.