Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Rekomendasi 5 Film Buat Kalian Penyuka Plot Twist Mengejutkan

HAI Internship - Sabtu, 11 Februari 2023 | 11:00
Cover Film Coco
Flickr

Cover Film Coco

HAI-Online.com - Plot twist adalah salah satu elemen penting dalam film yang membuat alur cerita menjadi lebih menarik dan membuat penontonnya terkejut.

Kehadiran plot twist juga membuat film lebih memiliki daya tarik dan bikin penonton ingin mengetahui lebih lanjut apa yang akan terjadi setelahnya hingga konflik selesai.

Intinya, plot twist yang disiapkan dengan baik dalam cerita akan memberikan elemen kejutan dan efek tidak terduga yang bikin film jadi berkesan.

Baca Juga: Mau Nonton Serial Kaleidoscope dengan Plot Twist? Tonton Dari Episode Ini, Berikut Alasannya

Berikut adalah 5 film dengan plot twist menarik yang harus kalian tonton.

1. Coco

Terlepas dari larangan keluarganya untuk bermain musik, Miguel bermimpi untuk menjadi musisi berprestasi seperti idolanya, Ernesto De La Cruz.

Putus asa untuk meyakinkan keluarganya bahwa dirinya memiliki bakat, miguel berpetualang menuju alam baka untuk menemukan kebenaran tentang larangan bermain musik yang membingungkan dari keluarganya.

Film ini memiliki animasi yang indah dan detail yang luar biasa. Desain karakter dan latar belakang membuat film ini tampak hidup dan memukau.

Cerita Coco ini memperkenalkan penonton pada tradisi dan kebudayaan Meksiko, termasuk perayaan hari mati dan tradisi musik. Film ini membuat kamu memahami dan menghormati kebudayaan di sana. Terlebih pentingnya lagi film ini menyediakan plot twist yang akan membuat kalian terkejut disaat mengetahuinya.

Baca Juga: Weghorst Ribut sama Messi, Sampe Dibego-begoin Pemain Manchester United

Fight Club theater poster
Flickr

Fight Club theater poster

Halaman Selanjutnya

2.Fight Club

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x