Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dari DOM 65 sampai Sheila On 7, Ini 5 Band Jogja Favorit Jimi Multhazam!

Arlingga Hari Nugroho - Sabtu, 06 Agustus 2022 | 21:51
Jimi Multhazam punya kenangan tersendiri saat ngomongin band-band favoritnya yang dari Jogja.
instagram/jimi_multhazam

Jimi Multhazam punya kenangan tersendiri saat ngomongin band-band favoritnya yang dari Jogja.

HAI-Online.com–Vokalis bandThe Upstairs, Jimi Multhazam, ceritakan daftar band Jogja favoritnya.

Mulai dari DOM 65 sampai Sheila On 7, punggawa skena IKJ ini punya kenangan tersendirisaat ngomongin band-band favoritnya yang dari Jogja.

Setidaknya ada lima band yang disebutkan Jimi ketika diwawancara olehKiki Pea, vokalis dari grup band ROKET asal Jogja.

Momen initerekam dalam sebuah video yang diunggah di channel YouTube kikiepeapada 23 Juli 2022 lalu.

Penasaran siapa saja band Jogja favorit Jimi Multhazam? Simak daftar 5 band Jogja berikut ini!

Baca Juga: Melancholic Bitch Nyanyikan Puisi Chairil Anwar di Acara 100 Tahun Si Binatang Jalang!

1. DOM 65

"DOM soalnya dari pertama yang Oi banget, sampai akhirnya dia realisme Jogja, sampai 'ini band Jogja' sih," ungkap Jimi.

DOM 65 adalah band streetpunk asal Jogja yang sudah berkiprah di skena musik underground sejak tahun 1997.

Beberapa lagu yang menjadi favorit Jimi dari DOM 65 di antaranya 'Gento Kates' dan '30 Tahun Pengangguran'.

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x