Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pingin Tau Selera Film Lemmy Kilmister? Simak 3 Film Favoritnya!

Tim Redaksi - Rabu, 27 Juli 2022 | 18:45
Simak 3 film favorit Lemmy Kilmister.
consequenceofsound

Simak 3 film favorit Lemmy Kilmister.

HAI-ONLINE.COM -Selain menjadi salah satu musisi paling berpengaruh sepanjang masa, mendiangfrontmanMotorhead,Lemmy Kilmister, juga seorang pembaca buku dan penggemarfilm.

Dalam sebuah wawancara bersama BBCpada tahun 2010, penyanyi sekaligus bassist ini menyebutkan 3 film yang menjadi favoritnya.

Penasaran apa saja film favorit Lemmy Kilmister? Simak 3 film favorit berikut ini, guys!

Baca Juga: Simak 5 Rekomendasi Film Quentin Tarantino yang Nggak Bakal Bikin Lo Kecewa Nonton!

1. The Longest Day (1962)

“Pemeran aktor hebat di satu sisi.Tapi juga cerita bagus yang diceritakan dari kedua belah pihak, Sekutu dan Jerman,” kata Lemmy kepada BBC.

Tidak heran jika The Longest Day adalah salah satu film favorit Lemmy, mengingat fakta bahwa Lemmy adalah kolektor besar Perang Dunia II dan selalu tertarik pada sejarah konflik.

2. The Lord of The Rings:The Fellowship of the Ring (2001)

“Karena sebagus bukunya (yang langka),” kata Lemmy kepada BBC.

Lemmy bahkan sempat diwawancarai untuk film dokumenterRingers: Lord of the Fanspada tahun 2005.

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x