Baca Juga: Minat Kuliah di Unair?Cek 4 Beasiswa yang Disediain Tahun Ini Nih!
Kemudian, tahap pendaftaran di portal ITB adalah sebagai berikut:
- Registrasi pada laman harus menggunakan nomor SNMPTN bukan NISN
- Pengisian biodata
- Pemilihan fakultas atau sekolah sesuai pilihan di SNMPTN
- Pemilihan program studi sesuai fakultas atau sekolah yang dipilih
- Verifikasi dengan unggah kartu peserta SNMPTN, dan finalisasi data.
Bagi peserta yang telah diterima di Program SNMPTN-Peminatan nggak dapat pindah program studi dengan alasan apapun.
Nah, untukmengetahui bagaimana tata cara pendaftaran dan persyaratan, info lebih lanjut dapat diakses melalui link ini. (*)