Follow Us

Sikat Gigi Lama Mengandung 10 Juta Kuman, Ini Waktu yang Tepat Menggantinya!

Al Sobry - Senin, 07 Februari 2022 | 10:40
Sikat Gigi Lama Mengandung 10 Juta Kuman, Ini Waktu yang Tepat Menggantinya!
VideoHive

Sikat Gigi Lama Mengandung 10 Juta Kuman, Ini Waktu yang Tepat Menggantinya!

HAI-Online.com - Sikat gigi merupakan salah satu benda yang kerap digunakan dalam kehidupan sehari-hari namun kurang mendapat perhatian sejati.

Banyak dari kita yang masih cuek dengan jadwal mengganti sikat gigi, jika belum berwarna hitam atau bulunya mekar, ia masih ada di tempatnya tanpa diganti dengan yang baru.

Bakteri tersebut termasuk stafilokokus penyebab infeksi, streptokokus, dan e-coli yang berbahaya dan dapat membuat sakit parah.

Chai Ling mengatakan partikel kuman dan bakteri yang menyebar ke udara dapat terbawa dan menempel di sikat gigi yang kerao diletakkan secara terbuka. Kondisi kamar mandi yang lembap juga rentan menjadi tempat berkembangnya bakterindi sikat gigi kita.

Meski nggak dapat dilihat secara kasatmata, bulu yang rusak pada sikat gigi bisa menjadi tanda tempat tinggalnya bakteri.

Editor : Al Sobry

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest