Follow Us

Dari Pop Hingga Metal, Ini 7 Band yang Dikenal Sebagai Raja Pensi Indonesia

Bagas Rahadian - Rabu, 03 Februari 2021 | 13:30
Seringai
RENDHA RAIS

Seringai

Pada era itu, band pengusung Jamaican Music ini kerap terlihat di atas poster pensi sekolah, baik itu di sekitaran Jakarta ataupun sekolah di pelosok daerah. Semua nggak lepas dari 'jajahan' Souljah.

5. Maliq & D'Essentials

Rilis Mini Album Raya Part II, Maliq & D'Essentials Perkenalkan Dua Lagu Baru Sekaligus

Rilis Mini Album Raya Part II, Maliq & D'Essentials Perkenalkan Dua Lagu Baru Sekaligus

Memasuki era 2010an, skena pensi sekolah perlahan berubah dengan hadirnya para raja pensi generasi baru. Salah satunya adalah Maliq & D'Essentials.

Perpaduan lirik cinta dalam Bahasa Indonesia dan Inggris dalam lagu-lagunya menjadi salah satu andalan Angga dkk. untuk menghadirkan vibes baru pada pensi sekolah.

Dan pastinya, cewek-cewek cantik sekolahan makin merapat di barisan depan panggung dan sing-along pas Maliq manggung.

6. HiVi

Personil HIVI dan Tohpati, dalam pesta rilis album 'Ceritera', Jum'at (15/11/2019).

Personil HIVI dan Tohpati, dalam pesta rilis album 'Ceritera', Jum'at (15/11/2019).

'Raja pensi' paling junior bisa dibilang adalah band pop satu ini. Sejak periode 2012, HiVi lagi ramai-ramainya job manggung di pensi-pensi SMA.

Punya cirikhas lagu yang bisa dibuat sing-along, musik HiVi gampang dicerna dan diingat oleh warga sekolahan yang lagi doyan-doyannya musik yang easy-listening.

7. Kelompok Penerbang Roket

Kelompok Penerbang Roket Tahan-tahan Meroket dengan Liar
@penerbangroket

Kelompok Penerbang Roket Tahan-tahan Meroket dengan Liar

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest