Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Keren Abis, Kakek Ini Ciptakan Beragam Lukisan Indah Cuma Pake Microsoft Excel!

Bayu Galih Permana - Senin, 06 Juli 2020 | 13:30
Hasil lukisan Tatsuo Horiuchi
Tatsuo Horiuchi

Hasil lukisan Tatsuo Horiuchi

HAI-Online.com -Setiap seniman pasti mempunyai cara mereka sendiri untuk menghasilkan karya, sama seperti halnya seorang kakek asal Jepang bernama Tatsuo Horiuchi.

Melansir dari Boredpanda, kakek yang saat ini telah berusia 80 tahun tersebut memanfaatkan software Microsoft Excel untuk menciptakan beragam lukisan keren.

Nggak sebentar, Tatsuo diketahui telah menghasilkan karya keren menggunakan Microsoft Excel sejak 20 tahun terakhir.

Penasaran bagaimana sih proses dan seperti apa hasilnya? Berikut HAI udah merangkum potret saat Tatsuo menggarap lukisan memakai Microsoft Excel dan beberapa hasil jadinya.

Baca Juga: Pernah Viral Foto Kelelawar Seukuran Manusia, Ternyata Emang Beneran Ada Di Dunia Nyata

Proses penggarapan

Proses pembuatan lukisan keren menggunakan Microsoft Excel

Proses pembuatan lukisan keren menggunakan Microsoft Excel

Proses pembuatan lukisan keren menggunakan Microsoft Excel

Proses pembuatan lukisan keren menggunakan Microsoft Excel

Hasil lukisan Tatsuo

Hasil lukisan Tatsuo Horiuchi

Hasil lukisan Tatsuo Horiuchi

Hasil lukisan Tatsuo Horiuchi

Hasil lukisan Tatsuo Horiuchi

Baca Juga: Pesepakbola Inggris Derrick Otim Tewas Usai Tenggelam di Danau

Hasil lukisan Tatsuo Horiuchi

Hasil lukisan Tatsuo Horiuchi

Wih, keren banget ya sob! Kalian sendiri gimana sob, ada yang bisa bikin lukisan keren juga nggak pakai Microsoft Excel? (*)

Source : BoredPanda

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x