HAI-online.com -Kepala merupakan salah satu bagian tubuh yang paling fatal saat terjadi kecelakaan. Jika nggak dilindungi dengan baik, maka akibatnya bisa menyebabkan kematian.
Untuk mengurangi dampak buruk apabila terjadi kecelakaan, orang-orang diharuskan untuk mengenakan helm.
Baik para pengendara motor di jalan, maupun pekerja konstruksi yang memang berisiko tinggi mengalami cedera pada bagian kepala.
Namun, masih ada aja orang-orang yang nekat nggak mengenakan helm demi keselamatannya sendiri, dengan berbagai alasan.
Baca Juga: Korbankan Nyawa Sendiri, Bocah 12 Tahun Tewas usai Selamatkan Nyawa Teman yang Tenggelam di Sungai
Padahal, jika mereka melihat foto-foto di bawah ini, bisa jadi mereka bakal berpikir seribu kali untuk nggak pakai helm karean akibatnya yang bisa fatal.
1. Kecelakaan kerja
Gambar ini diposting oleh seorang pengguna Reddit bernamagijsr.Dari foto,kalian bisa tahumengapa semua orang wajib memakai helm di wilayah konstruksi.
2. Helm penuh darah
Foto yang diposting oleh seorang pengendara sepeda motor bernama Roxanne inimenunjukkan bagaimana helm menyelamatkan hidupnya saatmengalami kecelakaan motor.