Follow Us

Sudah Tinggal Bertahun-Tahun di Ibukota, Tapi Tahu Nggak Nama-Nama Jakarta Sebelumnya?

Dio Firdaus - Senin, 03 Februari 2020 | 13:30
JAKARTA - Indonesia. October 12, 2018.
iStockphoto

JAKARTA - Indonesia. October 12, 2018.

HAI-ONLINE.COM- Sudah berapa lama kamu tinggal di Jakarta sob? Lima tahun, 10 tahun, atau lebih dari 20 tahun?

Selama ini, tahu nggak sih kalau Ibu Kota Indonesia ini udah berganti-ganti nama sebelum akhirnya jadi 'Jakarta'?

HAI yakin sebagian dari kamu pasti tahu dari pelajaran sejarah di sekolah. Tapi untuk yang nggak tau, jangan sedih sob. Karena HAI akan kasih tau nih.

Sedikit informasi. Dulu, Jakarta adalah sebuah kota pelabuhan di daerah muara sungai Ciliwung. Namun sejak dikuasai oleh Kerajaan Pajajaran pada abad ke 14 hingga sekarang, Jakarta ternyata udah ganti-ganti hingga 13 nama loh.

Biar nggak dicap warga Jakarta KW, langsung aja nih simak nama-nama Jakarta yang HAI himpun dari Bobo,id:

Sunda Kelapa

Pada abad ke-14, Jakarta menjadi daerah kekuasaan Pakuan Pajajaran yang berpusat di Bogor.

Kota pelabuhan ini dikenal dengan sebutan Sunda Kelapa oleh bangsa Eropa.

Pada 21 Agustus 1522, bangsa Portugis menjalin perjanjian dengan Kerajaan Pakuan Pajajaran untuk membangun perkantoran dan perumahan yang dilengkapi benteng di Sunda Kelapa.

Jayakarta

Perjanjian persahabatan antara Kerajaan Pakuan Pajajaran dan Portugis membuat Kesultanan Demak serta Kesultanan Cirebon tersinggung.

Source : bobo

Editor : Alvin Bahar

Baca Lainnya

Latest