Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Lagi Main, Bocah 12 Tahun Nggak Sengaja Temukan Gigi Mammoth Berbulu Langka

Ricky Nugraha - Sabtu, 17 Agustus 2019 | 16:14
Ilustrasi mammoth
FLICKR/STEVE JURVETSON

Ilustrasi mammoth

HAI-online.com -Seorang bocah 12 tahun asal Ohio temukan sebuah fosil langka saat tengah bermain-main di pinggiran sungai kecil.

Bocah bernama Jackson Hepner tersebut saat itung sedang berkunjung ke suatu penginapan bernama The Inn at Honey Run, diMillersburg, Ohio pada bulan Juli lalu.

Saat bermain di sungai, ia menemukan sebuah benda anehbergelombang di lumpur, yang ternyata merupakan fosil gigi mammoth berbulu.

"Ayah dan pamannya sama-sama menyukai tentang alam dan sejarah," ujar Jason Nies, pemilik penginapan itu, mengatakan kepadaCNN.

Baca Juga: Fosil Berusia 570 Tahun Ini Diduga Sebagai Hewan Pertama di Dunia

Gigi mammoth berbulu temuan Jackson
The Inn at Honey Run

Gigi mammoth berbulu temuan Jackson

"Merekalangsung browsing Google, dan saat itulah kami mengetahui bahwa benda itu mungkin sebuah gigi mammoth atau mastodon."

Para peneliti mengungkapkan bahwa fosil itu merupakangigi molar bagian atas ketigadari seekor mammoth berbulu, yangdiprediksi telah punah sejak 4.000 tahun lalu.

Atas penemuannya ini,Jackson menggambarkan denah di mana ia menemukan fosil tersebut serta menuliskan sebuah surat.

(*)

Source :CNN

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x