Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sambil Nunggu Final, Yuk Nonton 5 Film tentang Piala Dunia Ini!

Fadli Adzani - Sabtu, 14 Juli 2018 | 09:00
Pele: Birth of A Legend
Pele: Birth of A Legend

Pele: Birth of A Legend

HAI-ONLINE.COM -Sepak bola tak lagi sekadar olahraga. Bal-balan kini sudah merambah banyak bidang, termasuk perfilman.

Memasuki zaman modern, banyak rumah produksi yang mengangkat kejadian di lapangan ke layar lebar.

CEK JUGA:Ini Dia Tampilan 6 Sneakers adidas x Game of Thrones, Keren!

Tak sedikit pula film yang menjadikan Piala Dunia sebagai latar belakang.

Ambil contoh Pele: Birth of Legend.

Film yang dirilis pada 2016 itu menceritakan tentang perjuangan legenda Brasil, Pele, saat menjuarai pesta sepak bola sejagat edisi 1958.

Berikut ini film-film yang berhubungan dengan Piala Dunia:

1. OFFSIDE

Iran mengalami masa ketika ada diskriminasi gender dalam stadion.

Pasca-revolusi Islam yang dipimpin oleh Ayatollah Khoemeini pada 1979, negara Asia Barat Daya tersebut melarang wanita menyentuh bahkan menonton sepak bola.

Hal itulah yang menginspirasi sineas asal Iran, Jafar Panahi, untuk membuat film berjudul Offside.

Film karya Panahi mengisahkan tentang seorang wanita yang menyamar menjadi laki-laki demi menonton langsung pertandingan Iran vs Bahrain pada 2006 di Stadium Azadi, Teheran.

Source : bolasport

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x