Follow Us

Ajaib! Seniman ini Bikin Potret Orang di Taman dengan Proyeksi Cahaya

Bayu Galih Permana - Rabu, 13 Juni 2018 | 14:00
Ajaib! Seniman ini Bikin Potret Orang di Taman dengan Proyeksi Cahaya
boredpanda.com

HAI-Online.com - Seorang seniman jalanan bernama Philippe Echaroux kembali membuat heboh setelah sebelumnya menghasilkan karya seni keren di hutan Amazon.

Buat kalian yang belum sempet liat karya-karya doi sebelumnya, bisa cek dulu deh video di bawah ini.

Nah setelah menunjukkan keahliannya memainkan proyeksi cahaya di hutan Amazon, kali ini dia melakukan aksinya di Central Park, New York City, Amerika Serikat.

Sama seperti aksi yang sebelumnya, Philippe kembali memproyeksikan potret dari orang-orang di pepohonan yang berada di taman tersebut.

Yang membuat berbeda adalah background dari tempat melakukan aksinya sekarang berada di tengah kota sehingga membuat gambar-gambar yang muncul terlihat lebih elegan dan modern karena berpadu dengan gemerlapnya lampu kota New York.

CEK JUGA: Inilah Kemegahan Hotel tempat Kim Jong-un dan Donald Trump Bertemu

Wah, pasti pada penasaran kan gimana hasilnya?

Langsung aja deh HAI bagiin buat kalian hasil karya seni dari Philippe Echaroux yang menggunakan proyeksi cahaya di bawah ini.

boredpanda.com

boredpanda.com

Halaman Selanjutnya

1 2 3

Source : BoredPanda

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest