Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

7 Lagu Indie Bernuansa Religi Buat Nemenin Kamu Puasa Ramadan

Alvin Bahar - Kamis, 17 Mei 2018 | 12:15
7 Lagu Indie Bernuansa Religi Buat Nemenin Kamu Puasa Ramadan

3. Aftercoma - Raga Terbakar

Menggandeng Ipang di clean vocal, lagu milik band metal Bandung ini terasa banget unsur religinya sejak bait pertama. Lagu ini bercerita bahwa seseorang yang masuk neraka, tak lain adalah karena ulah mereka sendiri dan nggak ada lagi yang bisa mereka lakukan kecuali menyesalinya.

4. Tigapagi - Menari

Band asal Bandung ini mengingatkan kita bahwa dunia ini bukanlah apa-apa. Masih ada akhirat sana, dan Tuhan nggak pernah berhenti mengawasi kita. Tigapagi sendiri adalah band folk dengan nuansa Sunda dan masuk ke dalam 10 Band Terbaik di ajang Indiefest, seangkatan sama The Banery, C.U.T.S, Morning Blue, dll.

5. The Morning After - #1

Band asal Malang ini mengajak kita untuk terus bersyukur kepada Tuhan atas semua yang telah ia berikan kepada manusia. Apapun yang kita hadapi, selalu nggak ada salahnya untuk bersyukur kepada-Nya, Tuhan, sang nomer satu.

6. Semakbelukar - Kalimat Satu

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x