["<strong> HAI-Online.com<\/strong>- Interaksi dan konten yang dibuat para pengguna media sosial kerap mendatangkan suatu pencerahan.","Seperti dalam sebuah unggahan penumpang yang gelisah karen buang air besar (BAB) alias boker di toilet kereta, lantas ia mempertanyakan kotorannya itu bakal langsung jatuh ke rel atau tidak? Kegelisahan cowok penggunggah boker di toilet kereta ini pun viral di TikTok.","<em>\"Ketika lu kebelet pup di wc kereta, tapi malah kereta mendadak berenti distasiun,\"<\/em>tulis akun tersebut dalam unggahannya.","<strong>Baca Juga: <a href=\"https:\/\/hai.grid.id\/read\/072646622\/nggak-ada-akhlak-kucing-ini-boker-saat-majikannya-sedang-lamaran\">Nggak Ada Akhlak! Kucing Ini Boker saat Majikannya Sedang Lamaran<\/a><\/strong>","Dikutip dari Kompas.com, konten cowok yang kepikiran boker di toilet kereta itu juga menyertakan keterangan tambahan di bawah videonya tersebut:","<em>\"Gelisah kalo disiram langsung jatoh ke bawah gak sih,\"<\/em><span style=\"font-family: roboto, sans-serif;\">tulisnya dengan tagar<\/span><a href=\"https:\/\/www.tiktok.com\/tag\/fyp?refer=embed\">#fyp<\/a><span style=\"font-family: proxima-regular, pingfangsc, sans-serif;\">.<\/span>","<div class=\"ads_imr2 relative my-[20px] mx-auto\">\n <div class=\"ads_wrapper\">\n <div id=\"div-Inside-MediumRectangle\" style=\"text-align: center; margin-bottom: 20px; position: relative;\">\r\n <script type='text\/javascript'>\r\n googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-Inside-MediumRectangle'); });\r\n <\/script>\r\n<\/div>\n <\/div>\n <\/div>\n \n","<div class=\"ads_popintext relative my-[20px] mx-auto\">\n <div class=\"ads_wrapper\">\n <div id=\"_popIn_recommend_word\"><\/div>\r\n<script type=\"text\/javascript\">\r\n\r\n (function() {\r\n\r\n var pa = document.createElement('script'); pa.type = 'text\/javascript'; pa.charset = \"utf-8\"; pa.async = true;\r\n\r\n pa.src = window.location.protocol + \"\/\/api.popin.cc\/searchbox\/all-grid.js\";\r\n\r\n var s = document.getElementsByTagName('script')[0]; s.parentNode.insertBefore(pa, s);\r\n\r\n })(); \r\n\r\n<\/script>\n <\/div>\n <\/div>\n ","<span style=\"font-family: proxima-regular, pingfangsc, sans-serif;\">Nggak disangka, sampai Rabu<\/span>(28\/12\/2022), unggahan tersebut telah dilihat lebih dari 2,1 juta kali dan disukai lebih dari 140.000 likes pengguna.","<span style=\"font-family: proxima-regular, pingfangsc, sans-serif;\">Lantas, bagaimana kejadian<\/span>sebenarnya soal orang yang buang air besar di toilet kereta, dan apakah kotorannya bakal langsung jatuh di rel Kereta Api?","<h2>Penjelasan KAI<\/h2> VP Public Relation KAI Joni Martinus menjelaskan, sejak tahun 2010 semua toilet kereta yang dioperasikan oleh PT KAItelah menggunakan konsep toilet ramah lingkungan (TRL).","<strong>Baca Juga: <a href=\"https:\/\/hai.grid.id\/read\/073609124\/unnes-masuk-daftar-kampus-paling-ramah-disabilitas-peringkat-7-di-dunia\">Unnes Masuk Daftar Kampus Paling Ramah Disabilitas, Peringkat 7 di Dunia<\/a><\/strong>","Dengan adanya TRL kotoran tidak dibuang ke jalur kereta api, namun tersimpan di dalam penampungan dan dibersihkan secara berkala.","Joni juga menjelaskan, pada penampungan tersebut diberikan mikroba pengurai sehingga saat keluar dari bak, kotorannya sudah berbentuk cairan dan tidak berbau busuk.","\"Pelanggan, dapat buang air kecil ataupun buang air besar di toilet kereta api, baik dalam keadaan berhenti maupun berjalan,\" kata Joni kepada Kompas.com, Selasa (27\/12\/2022) kemarin.","Toilet di kereta tersebut juga secara rutin dicek oleh petugas kebersihan selama perjalanan, sehingga perjalanan dijamin tetap nyaman. (*)"]
Memuat halaman...
Editor :
Al Sobry