Follow Us

Dari AC/DC Hingga Fall Out Boy, Ini Dia 3 Rekomendasi Lagu Rock yang Pernah Jadi Soundtrack Film!

Nada Aprillia - Sabtu, 19 November 2022 | 20:12
Rekomendasi lagu rock yang jadi soundtrack film
Kerrang

Rekomendasi lagu rock yang jadi soundtrack film

‘Back in Black’ sendiri terkenal banget karena riff gitar pembukanya yang epic!

Nggak kalah epiknya lagi, lagu legendaris AC/DC itu juga jadi pembuka di adegan film Iron Man (2008), saat sang milyuner Tony Stark berada dalam tank-nya, saat memasuki medan perang.

Eddie Vedder – ‘Long Nights’ (Into The Wild, 2007)

Lagu ‘Long Nights’ menjadi debut album solo pertama dari pentolan Pearl Jam itu.

Dengan nuansa folk rock yang kalem, lagu itu pun melengkapi kisah petualangan Christopher McCandless yang meninggalkan gemerlap dunaiwi dalam film Into The Wild yang diadaptasi dari kisah nyata.

Fall Out Boy – ‘Immortal’ (Big Hero 6, 2014)

Untuk lagu ini, sebenernya Disney secara khusus meminta Fall Out Boy buat ngisi soundtrack film dengan karakter utama Bymax tersebut.

Single ‘Immortal’ sendiri kemudian dimasukkan ke album Fall Out Boy di 2015 silam, American Beauty/American Psycho.

Editor : Alvin Bahar

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest