Follow Us

Penasaran Sama 'Four Horsemen' yang Ada di Manga Chainsaw Man? Ini Asal-usulnya!

Reinaldy Royani - Sabtu, 05 November 2022 | 12:00
Penasaran sama 'Four Horsemen' yang sering disebut di manga Chainsaw Man? Ini asal-usulnya!
MAPPA Studios / Anime Chainsaw Man

Penasaran sama 'Four Horsemen' yang sering disebut di manga Chainsaw Man? Ini asal-usulnya!

Penunggang Kuda Merah

Four Horsemen, War
Wikipedia

Four Horsemen, War

Sementara, penunggang kuda merah dianggap melambangkan 'War' alias perang. Ia digambarkan memegang pedang yang diuntaikan ke atas sebagai simbol pembantaian.

Penunggang Kuda Hitam

Four Horsemen, Famine
Wikipedia

Four Horsemen, Famine

Yang ketiga, penunggang kuda hitam merupakan simbol dari 'Famine/Pestilence' atau kelaparan dan wabah. Karena ia sering digambarkan membawa sebuah neraca atau timbangan, penunggang kuda hitam menandakan cara menimbang jatah makanan pada musim paceklik.

Penunggang Kuda Hijau Kuning

Four Horsemen, Death
Wikipedia

Four Horsemen, Death

Satu-satunya yang punya nama dan julukan terakhir, penunggang kuda terakhir dikenal sebagai 'Maut' yang melambangkan 'Death' alias kematian. Ia juga dikenal sebagai the pale rider' alias penunggang pucat.

Nggak kayak 3 penunggang sebelumnya, ia nggak membawa senjata atau benda, namun ia membawa pasukan dan Kerajaan Maut.

(*)

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest