Follow Us

Rame Soal iPhone 'IMEI Kemenperin' dan 'Smartfren Only', Apa Itu?

Reinaldy Royani - Kamis, 03 November 2022 | 14:23
Perbedaan iPhone IMEI Kemenperin dan Smartfren Only
Trusted Reviews

Perbedaan iPhone IMEI Kemenperin dan Smartfren Only

Selain legalitas, harga keduanya juga beda!

Karena adanya pemblokiran seluler, iPhone Smartfren Only bisa dikatakan sebagai iPhone yang kemungkinan dipasarkan secara ilegal karena belum membayar pajak dan mendaftar IMEI ke pemerintah.

Umumnya, iPhone Smartfren Only dijual dengan harga yang lebih murah ketimbang iPhone IMEI Kemenperin. Ini dikarenakan iPhone Smartfren Only memiliki keterbatasan mengakses mengakses jaringan seluler dari semua kartu operator.

(*)

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest