Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

5 Penyebab Kuota Internet Cepat Habis di Smartphone

iamalvin - Rabu, 25 Maret 2015 | 06:24
5 Penyebab Kuota Internet Cepat Habis di Smartphone
iamalvin

5 Penyebab Kuota Internet Cepat Habis di Smartphone

Kehabisan kuota layanan internet bisa menakutkan bagi sebagian orang. Ketika kuota internet habis, sejumlah pilihan untuk berkomunikasi pun putus. Tapi apa sih penyebab kuota internet cepat habis?

Yang jelas kalau kuota habis, kita nggak bisa mengirim pesan melalui WhatsApp, menelepon via Line, atau mengecek timeline media sosial.

Tanpa koneksi data, hiburan digital pun tak bisa dinikmati. YouTube, online game dengan multiplayer, dan streaming musik nggak bisa dilakukan. Smartphone seolah lumpuh total!

Beberapa penyedia layanan internet menyediakan paket data unlimited untuk mengatasi masalah kuota ini, tetapi tentu saja memiliki keterbatasan. Setelah batas wajar pemakaian paket unlimited tercapai, koneksi akan jadi sangat lambat.

Agar nggak terjebak masalah kuota internet, kamu sebaiknya merencanakan pemakaian data pada smartphone. Misalnya dengan memperhatikan, seperti apakah gaya pemakaian yang sangat berpengaruh pada besaran konsumsi data.

Berikut ini lima penyebab kuota internet cepat habis,seperti dilansir KompasTekno dari Cnet.

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x