Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Wenger Berharap Tuah dan Keajaiban The Gunners

Rian Sidik (old) - Selasa, 11 Maret 2014 | 15:23
Wenger Berharap Tuah dan Keajaiban The Gunners
Rian Sidik (old)

Wenger Berharap Tuah dan Keajaiban The Gunners

Batu es yang tinggi nan lincin bakal dihadapi oleh Arsenal malam ini. Adalah Bayern Munchen yang harus mereka taklukan guna lolos ke babak perempat final Liga Champions.

Bukan soal skor 0-2 saja yang harus mereka, tetapi atmosfer yang hadir di Allianz Arena jadi tantangan tersendiri. Tetapi hal tersebut tidak membuat The Gunners pesimis.

Sang manajer, Arsene Wenger yakin pasukannya mampu menciptakan keajaiban. "Ini adalah tugas yang mungkin bisa diselesaikan. Tim saya punya ambisi dan kualitas." ungkapnya.

"Sejarah itu memang penting. Kami tahu apa yang kami bisa lakukan karena kami pernah melakukan hal tersebut sebelumnya." jelas Wenger.

Soal keajaiban, Wenger punya catatan bagus. "Secara statistik, laga ini memang tidak berpihak, Tetapi kami sempat menang 5-1, kami telah memenangkan banyak laga di Eropa." tutupnya.

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x