Follow Us

Pelajar Bisa Yuk, Ini 6 Tips Penting Jadi Moderator di Diskusi Online

Dok Grid - Senin, 08 April 2024 | 11:34
Pelajar Bisa Yuk, Ini 6 Tips Penting Jadi Moderator di Diskusi Online
Sekolah Dalam Berita

Pelajar Bisa Yuk, Ini 6 Tips Penting Jadi Moderator di Diskusi Online

4. Moderator harus bisa menyampaikan simpulan dari materi.

Kemampuan menyimak para pembicara ini perlu latihan. Ingatlah saat kita menjadi peserta dulu, kita suka lengah dengan materi yang disampaikan pembicara, itu tidak boleh terjadi lagi. Saat jadi moderator, ia sudah harus fokus dan menyimpulkan secara general. Fokus kamu sudah harus di atas rata-rata peserta.

Ini mudah dilakukan, kamu bisa menyerapnya saat briefing dan gladi, kamu pun sudah menerima bocoran materi lebih awal jadi bisa memperdalamnya saat acara berlangsung. Catatlah dengan ringkas dan berisi, lalu sampaikan pada saat yang tepat di sebelum akhir acara.

5. Memimpin sesi tanya jawab antara pembicara dengan peserta diskusi

Yap, momen yang seru adalah saa tanya jawab. Tidak hanya jadi pengoper microphone, kamu juga harus bisa menyusun pertanyaan orang lain yang rumit menjadi lebih singkat dan jelas ke tujuan pertanyaaan.

6. Moderator harus bisa membangun suasana selama diskusi berlangsung.

Nggak harus kaku, kamu bisa mulai belajar anekdot, pantun, bernyanyi singkat atau cara lain yang menyenangkan untuk disimak orang.

Selamat mencoba. (*)

Editor : Hai

PROMOTED CONTENT

Latest