Analisis juga mengungkapkan bahwa kerangka gadis muda itu masih terpelihara dengan baik dan tidak menunjukkan tanda-tanda trauma. Artinya, ada kemungkinan mumi itu meninggal karena penyakit.
Baca Juga: Inilah Samudera Selatan yang Baru Aja Ditetapkan Sebagai Samudera Ke-5
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Rumah Sakit Italia Gunakan CT Scan untuk Ungkap Rahasia Mumi Mesir"