Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

3 Fakta Menarik Album Baru All Time Low, Nggak Bakal Mellow Pokoknya!

Fadli Adzani - Kamis, 28 Maret 2019 | 13:10
Konser All Time Low di Jakarta 2013
HAI

Konser All Time Low di Jakarta 2013

Alex mengaku kalau dirinya lagi nggak sibuk, ia dan para personel All Time Low pergi ke Nashville, Amerika Serikat, untuk buat-buat lagu.

"Ketika aku nggak sibuk, aku pergi ke Nashville untuk masuk ke studio dan memikirkan album terbaru All Time Low," jelasnya.

"Ini masih awal, namun ini sangat menyenangkan. Musik terbaru All Time Low terdengar sangat keren dan ide-idenya terus berdatangan." (*)

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x