Follow Us

Hati-hati, Banyak Orang yang Salah Mengartikan 4 Emoji WhatsApp ini

Dio Firdaus - Jumat, 18 Agustus 2023 | 10:56
Emoji tak bergender
The Verge

Emoji tak bergender

Hai-online.com- Setiap orang memiliki persepsi yang berbeda terhadap suatu hal. Terkadang salah persepsi ini justru merujuk pada hal yang sama oleh banyak orang.

Begitu juga emoji WhatsApp yang ternyata sering disalahartikan oleh orang. Yang harusnya melambangkan kebahagiaan, eh, malah diartikan sebagai emoji marah.

Supaya nggak salah mengartikan lagi, ini dia nih 4 emoji di WhatsApp yang disalahartikan merangkum dari Nextren.

Baca Juga: Sering Pakai Emoji Monyet Nutup Mata? Ternyata Ini Arti Sebenarnya

Emoji wajah sedih dengan satu tetesan keringat

Emoji
Emoji

Emoji

Kebanyakan orang mengganggap emoji ini untuk mengungkapkan perasaan nggak enak. Tapi, emoji ini ternyata menggambarkan perasaan kecewa.

Rasa kecewa dan sedikit lega karena permasalahan yang ia hadapi telah selesai.

Baca Juga : Makin Greget, Trailer Pertama Hellboy Reboot Punya Rating Barunya!

Emoji wanita berbaju merah muda mengangkat tangan ke atas kepala

Emoji

Emoji

Emoji satu ini sering digunakan pengguna WhatsApp utuk mengungkapkan kebahagiaan. Kebahagiaan yang berlebih hingga ingin menari-nari layaknya balerina.

Sebenarnya emoji ini memiliki arti untuk mengungkapkan persetujuan terhadap suatu hal.

Editor : Hai





PROMOTED CONTENT

Latest