Follow Us

Makin Macho! Nih, Jadinya Kalo Kawasaki Ninja Dibikin Mode Turing

Agung Mustika - Selasa, 04 Desember 2018 | 18:35
Nih, Jadinya kalo Kawasaki 650 Dibikin Model Turing

Nih, Jadinya kalo Kawasaki 650 Dibikin Model Turing

HAI-Online.com - Kawasaki Ninja 650 sejati adalah motor sport. Tampilannya yang GP Oriented emang manjain para penggunanya untuk memaksimalkan top speed.

Tapi gimana jadinya kalo motor pabrikan Jepang tersebut dimodifikasi jadi model turing?

Hmmmm, dilansir dari Gridoto.com, Ninja 650 langsung dibekali tiga box sekaligus. Nggak tanggung-tanggung box yang digunakan adalah brand Shad, nih.

Baca Juga : Tidak Sedang Berlomba, Lewis Hamilton Kecelakaan Motor di Spanyol

Box Brand Shad

Box Brand Shad

Selain itu ada juga perubahan-perubahan lain yang bikin motor ini jadi makin asyik buat turing.

Lampu Depan Kawasaki 650 Modif Turing

Lampu Depan Kawasaki 650 Modif Turing

Mulai dari dua lampu tembak yang posisinya ada di tempat lampu sein.

Karena ada dua lampu tembak tadi, mau nggak mau lampu sein pun pindah ke bagian spion.

Terus windshield-nya juga dibuat lebih tinggi biar mengurangi terpaan angin kalo lagi riding.

Sekarang masuk ke ubahan yang lebih detail, mulai dari bagian kemudi.

Baca Juga : Warna Baru Sunrise dalam Single Vergeten Featuring Vicky BurgerKill

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest