Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Poinnya Sama dengan Jepang, Namun Kenapa Senegal yang Gugur?

Fadli Adzani - Jumat, 29 Juni 2018 | 09:00
Moussa Wague mencetak gol melawan Jepang
sportskeeda.com

Moussa Wague mencetak gol melawan Jepang

2. Selisih gol di semua pertandingan fase grup

3. Jumlah gol yang dicetak

4. Jumlah poin dari pertandingan antartim

5. Selisih gol dari laga yang dimainkan antartim

6. Jumlah gol yang dicetak saat tim-tim yang memiliki poin sama bertanding

7. Jumlah nilai fair play berdasarkan perolehan kartu kuning dan kartu merah

8. Undian acak dari FIFA

Dalam kasus Jepang-Senegal, mereka memiliki angka yang sama dari poin 1-6 sehingga penentuan lolos harus menggunakan poin ketujuh, yaitu mengenai fair play.

Berdasarkan aturan FIFA, sebuah tim kehilangan satu poin untuk satu kartu kuning.

Sementara jika seorang pemain mendapat dua kartu kuning, tim akan mendapat nilai minus tiga.

Lalu jika pemain mendapat kartu merah langsung, tim dikurangi lima poin.

Dalam kasus ini, Jepang baru mendapat empat kartu kuning sedangkan Senegal menerima enam buah.

Source : bolasport

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x