HAI-ONLINE.COM - Ada Spider-Man di dunia nyata yang suka membantu gelandanganlho.
Spider-Man ini memang nggak bisa menembakkan jaring laba-laba atau punya kekuatan super. Tapi hatinya sama dengan Peter Parker: ia ingin membantu manusia.
"Sebelum saya jadi Spider-Man, saya ngasih makanan ke gelandangan dan orang lain hampir nggak peduli," kata cowok berusia 20 tahun yang nggak mau disebutkan namanya ini, kepada Huffpost.
"Eh, ketika saya jadi Spider-Man, banyak orang yang menanyakan apa yang saya lakukan dan terinspirasi untuk melakukan hal serupa," lanjutnya.
Spider-Man ini melakukan aksinya di Birmingham, Inggris. Ingin melihat aksinya? Cek di bawah ini...
Cek deh: Wow, Begini Jadinya Kalo Petarung MMA di Dunia Nyata Jadi Superhero!
1. Pada siang hari, Spider-Man ini bekerja jadi bartender
2. Aksinya mendapat dukungan masyarakat setempat, bahkan ada yang mau ngasih donasi uang
3. Banyaknya gelandangan di Birmingham bikin dirinya melakukan hal ini