Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

3 Sepatu Termahal yang Pernah Ada di Dunia

Alvin Bahar - Rabu, 14 September 2016 | 04:30
Sepatu putih
Alvin Bahar

Sepatu putih

Selalu ada yang termahal untuk setiap benda yang diperjual belikan, apalagi barang fashion. Bisa nebak nggak, sepatu termahal di dunia yang punya model dan terbuat dari materi yang sangat istimewa ini? Tentunya sepatu-sepatu ini beda dari alas kaki pada umumnya. Ini dia 3 sepatu termahal yang pernah ada di dunia!

Baca Juga: 5 Sepatu Premium Terbaik Tahun 2016

Nike Air Jordan Retro II “The Way I Am”

3 - Nike Air Jordan Retro II “The Way I Am”

Eminem, rapper asal Detroit, AS, memiliki obsesi pada setiap seri Nike Air Jordan. Dia sering mengatakan pada sesi wawancara bahwa dia selalu bermimpi mengoleksi sepatu tersebut.

Rasa cinta Eminem terhadap Air Jordan disambut oleh Nike lewat kerja sama bisnis seri kolaborasi. Eminem dan Nike menciptakan Air Jordan “The Way I Am” yang menampilkan motif lirik lagu Eminem pada sebagian besar sepatu. Sepatu ini hanya diproduksi sebanyak 303 pasang di dunia dan dibanderol dengan harga 3.500 dollar AS atau lebih kurang Rp 46 juta.

Baca Juga: Cowok 16 Tahun Ini Dapat Jutaan Dollar dengan Jualan Sepatu Bekas! Gini Nih Rahasia Dia Jualan

Christian Louboutin Crystal High Tops

2 - Christian Louboutin Crystal High Tops

Perancang sepatu tersohor dari Perancis, Christian Louboutin, memiliki reputasi mengagumkan dalam merancang sepatu papan atas dengan kualitas terbaik. Dia pernah merilis sepatu gaya sneaker bertabur kristal Swarovski dengan harga 5.000 dollar AS atau setara dengan Rp 66 juta.

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x