Follow Us

Menelusuri 'Peninggalan' Metal Indonesia

Eddy Suhardy/Alvin Bahar - Senin, 20 Juni 2011 | 12:28
Menelusuri Peninggalan Metal Indonesia
Eddy Suhardy/Alvin Bahar

Menelusuri Peninggalan Metal Indonesia

"Kayaknya, gue harus bongkar-bongkar dulu di rumah bokap," Tutur Krisna Sadrach dengan suara berat namun bersahabat. Sementara dia dedengkot Sucker Head yang sekarang aktif sebagai produser band-band pop yang RBT nya laris manis di pasaran ini menunjukan 2 album foto berisi 'perkumpulan' metal di tahun 90-an. Ya, jaman itu Friendster belum dikenal, apalagi facebook. Makanya, galeri foto ini masih sangat manual.

"Ini gambar-gambar dokumentasi, ya begini adanya," Ujarnya menunjuk salah satu foto orang-orang gondrong bermain musik sambil tertawa. Walaupun sederhana, pendokumentasian yang rapih ini sangat membantu kita belajar tentang scene Metal di Indonesia. Jadi, ya besok kita akan bongkar lagi rumahnya, untuk mencari 'harta karun' yang mungkin tersembunyi.

Dan ternyata anak metal ini, rapih juga kalau menyimpan barang-barang bersejarahnya. Tunggu hasil penelusurannya, ya.

Editor : Eddy Suhardy/Alvin Bahar

PROMOTED CONTENT

Latest