Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dream Theater Rilis Video Klip Baru Minggu Depan

- Kamis, 30 Januari 2014 | 09:48
Dream Theater Rilis Video Klip Baru Minggu Depan
Hai Online

Dream Theater Rilis Video Klip Baru Minggu Depan

Band metal progresif Dream Theater telah merilis video untuk mempromosikan tur dan album studio ke-12 mereka. Klip ini juga mencakup cuplikan dari video klip Dream Theater "The Looking Glass", yang akan tayang perdana pada hari Senin, 3 Februari.

Sambut liburan Natal dan tahun baru, Dream Theater merilis album kompilasi live gratis yang bisa kamu unduh di sini.Album tersebut juga dirilis sebagai ucapan terima kasih atas suksesnya A Dramatic Tour Of Events.

"Sebagai 'Terima kasih' spesial, kita merilis kompilasi lagu live yang tidak dibawakan pada 'Live at Luna Park'. Jadi kamu memiliki dokumentasi lengkap dari semua lagu yang dimainkan selama tur (dengan pengecualian lagu cover)," ungkap Dream Theater.

"Happy Holidays, dan kami berharap kembali bertemu dengan kalian di 'Along For The Ride' pada tahun 2014."

Editor : Hai





PROMOTED CONTENT

Latest

x